Selamat Datang di Sistem Informasi Masyarakat Terpadu RW 13 Malaka Jaya
Sistem Informasi Masyarakat Terpadu RW 13 Malaka Jaya adalah platform digital yang dirancang untuk memudahkan warga dalam mengakses informasi, layanan, dan kegiatan di lingkungan RW 13 Malaka Jaya.
Jumantik Mandiri & Lapor Lingkungan
Jumantik Mandiri mengajak masyarakat untuk mengendalikan jentik nyamuk demi mencegah penyakit. Lapor Lingkungan memudahkan warga melaporkan masalah lingkungan untuk segera ditindaklanjuti.
Telusuri